Unik, Ternyata Begini Cara Jorge Lorenzo Mengeringkan Tangan Sebelum Balapan

Ignatius Ferdian - Senin, 12 November 2018 | 16:00 WIB

Jorge Lorenzo pilih berdiam di garasi melakukan setup posidi duduk hadapi MotoGP Thailand (Ignatius Ferdian - )

Otomania.com - Banyak yang belum tahu, ternyata balap MotoGP menyimpan berbagi hal unik.

Salah satunya dilakukan oleh pembalap itu sendiri sebelum berlaga.

Seperti memakai penyumbat telinga seperti yang sering dilakukan Valentino Rossi dan seluruh pembalap MotoGP.

Selain hal unik lainnya sebelum memakai sarung tangan, pembalap harus mengeringkan tangannya terlebih dahulu.

(BACA JUGA: Pulang ke Kampung Halaman, Marc Marquez Disambut Layaknya Juara Piala Dunia Sepakbola)

Twitter MotoGP
Jorge Lorenzo mengeringkan tangannya pakai kompressor sebelum menggunakan sarung tangan.

Keringat dan sisa air yang ada di telapak tangan harus dibersihkan biar enggak lembab.

Selain itu, sarung tangan yang dikenakan nyaman dan enggak licin.

Ternyata bukan menggunakan lap atau tisu untuk mengeringkan tangan.

Dari video di twitter MotoGP, Jorge Lorenzo mengeringkan tangannya sebelum memakai sarung tangan.

(BACA JUGA: Marc Marquez Jadikan Gelar Juara Dunia MotoGP Bagai Bahan Bakar)