Kapan Muncul? Hingga Oktober 2018, Skutik Listrik Gesits Belum Nampak

Irsyaad Wijaya - Kamis, 4 Oktober 2018 | 13:30 WIB

Motor listrik Gesits (Irsyaad Wijaya - )

Airlangga menambahkan, Kementerian Perindustrian hanya mendorong produsen lokal untuk bisa bersaing dengan produk yang sudah ada di pasaran.

"Kalau korporasi kan masing-masing, apakah diproduksi di pabrik A atau pabrik B atau pabrik C, silakan saja. Kami tidak mencampuri aktifitas korporasi," terangnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat pagi gesits mania... selamat berakhir pekan sekaligus juga mengawali hari di bulan september 2018. Di bulan september ini ada yang tau gak, management Gesits punya agenda apa hayoo...? ????????????⚡ #gesits #its #garansindo #wikon #pindad #berdikari #motornasional #buatanindonesia #saatnyaberdikari #gesitsmilikbangsa #karyaanakbangsa #cintaprodukindonesia

A post shared by gesits motor (@gesitsmotor) on