Keok di MotoGP Aragon, Valentino Rossi Dapat Meme Sindiran

Yosana Okter Handono - Kamis, 27 September 2018 | 17:00 WIB

Valentino Rossi crash di tikungan kedua saat FP3 MotoGP Aragon (Yosana Okter Handono - )

Otomania.com - Di kualifikasi MotoGP Aragon, Valentino Rossi hanya bisa raih posisi ke-18 dan start di posisi ke-17.

Tetapi pada balapan di hari Minggu, performa Valentino Rossi lebih baik, tapi hanya bisa finish di urutan ke-8.

Bahkan motornya terlihat sangat lambat, kalah Suzuki dan Aprilia.

Di MotoGP tahun ini jadi musim Valentino Rossi yang kurang bagus.

(BACA JUGA:Jika Yamaha Semakin Di Belakang, Bagaimana Nasib Valentino Rossi?)

Sampai seri ke-13 Valentino Rossi tidak bisa mencicipi podium tertinggi.

Kemarin (25/9/2018) muncul meme lucu untuk Valentino Rossi lewat akun @maicol_46_2.

Meme yang diunggah @maicol_46_2 melalui Instagram ini bisa bikin panas penggemar VR46.

Meme itu menyindir Rossi yang balapan bukanlah pakai motor.

(BACA JUGA:Valentino Rossi Si Mister Sunday, Selalu Mengejutkan di Hari Minggu)

Malahan, Rossi balapan pakai keong.

Keong lambang binatang yang gerakannya lambat.

Valentino Rossi sendiri pernah ngomong motornya Yamaha YZR-M1 tahun ini lambat bahkan kalah kencang dari tahun lalu.

Buat para fans, yang sabar yah!

 
 
 
View this post on Instagram

#Repost @valeriag46 • • • • • La Yamaha ieri ... magari un po’ di ironia dopo tanto avvilimento ci tira su ????‍♀️???????????? Repost from @jorge__vr46 using @RepostRegramApp - Yamaha en 2018..???? #valentinorossi #valeyellow46 #rossi #yamaha #vr46 #popologiallo #motogp #thedoctor

A post shared by Maicol Pengo (@maicol_46_2) on 

Instagram/maicol_46_2
Valentino Rossi balapan pakai keong