Ngenes, Mantan Murid Rossi Dipecat Timnya, MV Agusta Juga Batalkan Kontrak 2019

Irsyaad Wijaya - Selasa, 11 September 2018 | 12:20 WIB

Romano Fenati (Irsyaad Wijaya - )

Tapi dengan kejadian ini bos dari MV Agusta, Giovanni Castiglioni, tidak akan membiarkan Fenati berkompetisi membawa nama pabrikan asal Italia itu.

"Terkait kontrak untuk masa depannya sebagai pembalap MV Agusta Moto2, aku berada di depan untuk menghentikan itu, itu tidak akan terjadi, dia tidak pantas jadi respresentasi perusahaan kami," kata bos MV Agusta, lewat akun Instagramnya.

Benar-benar berhenti karirnya.