Mobil Otonom Ikut Hadir Di Asian Games 2018, Bisa Ngobrol Sama Penumpangnya

Fedrick Wahyu - Kamis, 16 Agustus 2018 | 17:00 WIB

Mobil otonom Telkomsel turut memeriahkan Asian Games 2018 (Fedrick Wahyu - )

Kemudian ada kamera 360 derajat yang bisa memantau situasi di dalam kabin mobil ini.

Untuk dimensi mobil, Navya memiliki panjang 4.750 mm, lebar 2.110 mm, dan tinggi 2.650 mm.

Mobil ini memiliki bobot kosong 2.400 kilogram.

Mesin yang digunakan yakni mesin listrik dengan tenaga 15 kW dan mampu mencapai kecepatan maksimum 25 km/jam.

Pengen menjajal mobil ini? datang aja ke Asian Games 2018 besok yak!

 

_ Nih yang baru di GBK... mobil without driver... dengan teknologi 5G by telkomsel... gmna pendapat kalian? Bsok nyobain ya naek... ➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖ Via @vegit_hughes . . . . Follow ???? @peduli.jakarta Mention ???? @peduli.jakarta . . . #PeduliJakarta #Jakarta #AsianGames2018 #energyofasia

A post shared by Peduli Jakarta ???? (@peduli.jakarta) on