Harga Sampai Rp 55 Juta, Ternyata Mesin Honda Super Cub C125 Basisnya Nyomot Dari Supra X125

Irsyaad Wijaya - Jumat, 3 Agustus 2018 | 15:15 WIB

Super Cub 125 (Irsyaad Wijaya - )

Saat terjadi ledakan di ruang bakar ketika itu pula menghasilkan tenaga.

Perbandingan kompresi Honda Super Cub 125 lebih rendah dibandingkan rasio kompresi Honda Supra X125 karena disesuaikan dengan peruntukannya.

Honda Super Cub 125 diperuntukkan motor dalam kota dengan jarak pendek.

Soal harga lumayan tinggi, Super Cub 125 dijual dengan harga Rp 55 juta.

(BACA JUGA: Eh Nongol Lagi! Mitsubishi Pajero Sport Rockford Fosgate Limited Edition Pasang Harga Baru, Naik Rp 10 Juta)