Inilah Faktor-Faktor Penghambat Mesin 2-Tak Diproduksi Lagi, Penggemar Mesti Maklum

Irsyaad Wijaya - Sabtu, 28 Juli 2018 | 20:15 WIB

Yamaha RX-King Master (Irsyaad Wijaya - )

Itulah yang menjadi penghambat bagi pabrikan untuk memproduksi ulang motor lawasnya.

Menurut Eddy, motor-motor lawas Yamaha hampir seluruhnya bermesin 2-tak.

Karbon pada emisi gas buang mesin 2-tak dianggap tidak memenuhi acuan EURO III.

Yamaha
Yamaha New RX-King

"Secara pabrikan rasanya sulit (memproduksi ulang) karena regulasi emisi sudah berubah".

"Bisa saja (diproduksi ulang), tapi apakah vintage akan menjadi virus yang mewabah? Kami masih mengamati," kata Eddy, Kamis (15/3/2018).

(BACA JUGA: Selisih Sekitar Rp 4 juta, Honda BeAT di Malaysia Lebih Mahal Ketimbang di Indonesia)