Lihat Mesin Ini, Petugas SBPU Bisa Ketar-ketir Karena Pekerjaannya Hilang

Fedrick Wahyu - Rabu, 25 Juli 2018 | 12:20 WIB

Mesin pengisi BBM, pengganti petugas SPBU (Fedrick Wahyu - )

Otomania.com - Mengisi bahan bakar di SPBU umumnya akan disambut dengan petugas yang siap membantu mengisikan bahan bakar.

Namun bagaimana jadinya jika petugas SPBU itu diganti oleh mesin?

Memang sih, bakal terlihat modern dan canggih.

Seperti video yang didapat dari akun Instagram @automotips, sebuah mesin mampu melayani pemilik kendaraan dalam mengisi bahan bakar.

(BACA JUGA: Semena-mena, Oknum Polisi Pukul dan Rampas HP Pemotor Yang Menolak Kasih 'Uang Damai')

Jadi robot tersebut bekerja membuka tangki dan mengangkat nosel di SPBU.

Otomatis pemilik kendaraan lebih dimudahkan dengan adanya teknologi tersebut.

Video ini mendapat perhatian dari warganet.

Ternyata banyak juga yang memprediksi teknologi ini bakal membuat pelayanan semakin lama.

(BACA JUGA: Pantas Mitsubishi Pajero Sport dan Triton Exceed Disita KPK, Lihat Gaji Kepala Lapas Golongan 14 Segini)

yusufsenna : Kelamaan

syarief.bhs : Makin banyak pengangguran, robot semua.

rlugas_pra : Kelamaan, mending ngisi sndri lah

Ada juga yang mengomentari dengan adanya teknologi makin banyak angka pengangguran.

rabil_ag : Kreatif sih tp dengn adanya robot ini pengangguran bakal lebih banyak lg

 

????: @tebovideo . follow ig @ottomotips follow ig @ottomotips . follow ig @automotips follow ig @automotips . follow ig @bikinrameaja follow ig @bikinrameaja

Sebuah kiriman dibagikan oleh Automotips ° ???????? (@automotips) pada

Kalau menurut Anda bagaimana?