Otomania.com - Mitsubishi Mirage di Thailand terdapat sistem Forward Collision Mitigation (FCM-LS) dan Radar-Sensing Misacceleration Mitigation (RMS-FORWARD).
Fitur ini biasanya ada di mobil-mobil mewah.
Kini mulai tersedia di segmen yang jauh lebih murah seperti Mirage.
(BACA JUGA: Terkuak! Fungsi dan Sebab Suzuki Jimny Berjalan di Atas Rel Kereta LRT, Ukuran Gardannya Paling Pas )
FCM-LS merupakan sistem untuk mencegah tabrakan dengan mobil di depannya.
Rata-rata sedan premium Eropa sudah dilengkapi fitur ini.
Dalam FCM-LS terdapat radar yang berfungsi memonitor jarak dengan kendaraan depan.
Bila terlalu dekat dan berpeluang terjadi tabrakan, sistem memberi peringatan ke pengemudi untuk mengurangi laju.
Sementara RMS-FORWARD juga memakai radar untuk memantu area depan.
(BACA JUGA: Kenalin Truk Amfibi RUSAK, Asli Rusia Berpenggerak 8 Roda, Tugasnya di Antartika dan Arktik)