Dongkrak Performa, Pilih Bore Up, Upgrade CVT atau Ganti Knalpot Duluan?

Indra Aditya - Selasa, 17 September 2019 | 08:00 WIB

Blok mesin bore up dan knalpot Kawahara (Indra Aditya - )

Otomania.com - Jangan kecil hati bila dana terbatas, pilih cara terbaik untuk upgrade performa motor.

Misalnya kalau dikasih pilihan untuk bore up, upgrade CVT atau ganti knalpot, ubahan apa yang paling simpel dan berikan peningkata tenaga besar?

Selain dana yang terbatas, faktor pemasangan juga harus diperhatikan.

Misalnya, cari cara upgrade mesin yang tidak butuh banyak penyesuaian di bagian lain jika dana yang kalian miliki terbatas

Baca Juga: Deretan Komponen Baru di Vespa New LX 125 i-get yang Bikin Ngiler

Untuk menjawab hal itu, kami menyambangi Kawahara Racing.

Kawahara Racing terkenal atas part untuk peningkatan performa motor.

Diantara tiga pilihan di atas, Kawahara Racing memberikan saran yang enggak diduga.

Penasaran bagaimana Kawahara Racing atas tiga pilihan upgrade perfoma di atas?

Baca Juga: Pakai Komponen Fast Moving Substitusi, Jajan Super Cub C125 Lebih Hemat

Yuk simak video berikut ini!