Mulai Rp 500 Ribuan, Berikut Daftar Harga Sokbreker Orisinal Toyota

Irsyaad Wijaya - Selasa, 16 Oktober 2018 | 09:00 WIB

Toyota Kijang Innova Diesel (Irsyaad Wijaya - )

Otomania.com - Jika mobil Toyota sudah terasa tak stabil kaki-kakinya kemungkinan bisa dari sokbrekernya.

Akibatnya mobil akan terasa guncangannya saat melibas jalanan tak rata.

Nah, khusus mobil Toyota Avanza, Innova, Agya, Calya dan Fortuner berikut ada daftar harga sokbreker orisinalnya.

Jangan khawatir, kami beri kasih daftar harga sokbreker Toyota orisinal mulai Avanza sampai Innova lengkap.

(BACA JUGA: Bukan Mengada-ada, Sokbreker Belakang Mulai Terasa Empuk, Indikasi Minta Servis)

Harga yang tercantum di tabel mengacu di buku daftar harga resmi suku cadang Toyota.

“Ini sudah harga netto (pas). Barangnya ready, tinggal datang saja langsung ke sini,” ujar Siswanto dari New Ratu Motor Toyota, Pasar Mobil Kemayoran, Jakarta Pusat (13/10/2018).

“Bisa kalau mau beli satuan, harga setengahnya,” lanjut dia.

Rizky
Tabel harga sokbreker orisinal Toyota