Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Intip Angsuran CBR1000RR dan CBR1000 SP1

Setyo Adi Nugroho - Sabtu, 19 Agustus 2017 | 08:45 WIB
Honda CBR1000RR di GIIAS 2017.
KompasOtomotif-Donny Apriliananda
Honda CBR1000RR di GIIAS 2017.

Tangerang, Otomania.com – PT Astra Honda Motor (AHM) telah memperkenalkan motor sport terbaru CBR1000RR 2017 serta CBR1000 SP1 pada pameran otomotif GIIAS 2017. Motor flagship Honda ini sudah ditunggu-tunggu penggemarnya sejak kemunculannya pada pameran Intermot 2016.

Untuk memudahkan calon konsumen motor besar dengan mesin 998 cc ini, AHM memberikan skema kredit kepemilikan. Skema tersebut ditawarkan dengan tenor mulai 12 bulan sampai 60 bulan.

Model CBR1000 SP1 misalnya, motor yang dibanderol Rp 699 juta ini ditawarkan uang muka mulai Rp 189,135 juta samai Rp 328,935 juta. Angsuran terendah mulai Rp 11 jutaan sampai Rp 47 jutaan.

CBR 1000RR yang dbanderol Rp 599 juta tidak jauh berbeda. Uang muka mulai Rp 162 jutaan sampai Rp282 jutaan. Angsuran terkecil mulai Rp 9 jutaan sampai Rp 40 jutaan. Kedua motor ini akan mendapatkan helm Shoei yang ditandatangani oleh Marc Marquez.

Simak lebih lengkapnya di tabel berikut

CBR1000 SP1 Rp 699.000.000

Uang muka 12 24 36 48 60
189.135.000 47.565.000 26.998.000 20.782.000 15.757.000 14.816.000
224.085.000 44.435.000 25.270.000 19.484.000 14.748.000 13.890.000
259.035.000 41.305.000 23.542.000 18.185.000 13.740.000 12.964.000
293.985.000 38.176.000 21.814.000 16.886.000 12.731.000 12.038.000
328.935.000 35.046.000 20.086.000 15.587.000 11.723.000 11.112.000

CBR1000RR Rp 599.000.000          

Uang muka 12 24 36 48 60
162.635.000 40.759.000 23.135.000 17.809.000 13.502.000 12.696.000
192.585.000 38.077.000 21.655.000 16.696.000 12.638.000 11.903.000
222.535.000 35.395.000 20.174.000 15.583.000 11.774.000 11.109.000
252.485.000 32.713.000 18.693.000 14.470.000 10.910.000 10.316.000
282.435.000 30.031.000 17.212.000 13.357.000 10.045.000 9.522.000

Editor : Azwar Ferdian

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa